Arsip Kategori: Kuliner

Resep Fuyunghai Asam Manis yang Gurih dan Lezat, Gausah Beli Lagi!

Resep Fuyunghai Asam Manis – Kalau kamu selama ini mikir fuyunghai cuma bisa dinikmati di restoran Chinese food, saatnya ubah pandangan itu. Masakan satu ini sebenarnya gampang banget dibuat di rumah. Bahan-bahannya mudah di dapat, cara masaknya pun sederhana. Yang … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Resep Seblak Bandung Ceker Pedas Yang Dijamin Enak!

Resep Seblak Bandung – Makanan khas Kota Kembang yang terkenal dengan rasa pedas dan gurihnya, kini semakin di gemari oleh banyak orang. Namun, kali ini kita akan membahas sesuatu yang sedikit berbeda, yaitu seblak ceker pedas. Dengan kombinasi tekstur ceker … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Bakmi Karet Planet: Sensasi Kenyal yang Bikin Ketagihan

Bakmi Karet Planet bukan sekadar makanan biasa. Di tengah gempuran aneka mi modern, Bakmi Karet Planet tetap menjadi primadona. Tekstur karet yang khas, kuah yang gurih, dan topping melimpah menjadikannya ikon kuliner yang tak terlupakan. Dari pagi hingga malam, kedai … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Kuliner Sunda yang Pas Di santap Saat Buka Puasa Dan Lebaran

Kuliner Sunda – Kuliner Sunda, Jawa Barat terkenal dengan cita rasa Khasnya yang kaya akan rempah dan bumbu. Berbagai hidangan khas Sunda bisa menjadi pilihan tepat untuk di santap bersama keluarga dan teman, mulai dari saat buka puasa maupun lebaran. … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

5 Merek Sirup Lokal Sejak Zaman Belanda

5 Merek Sirup Lokal – Tingginya minat konsumsi sirup di Indonesia ternyata bukan hal baru. Ada beberapa merek yang sudah eksis sejak zaman Belanda dan berusia hingga 102 tahun. Saat memasuki ramadan dan menjelang Idul Fitri, popularitas sirup di pasaran … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

5 Fakta Unik Mee Bandung yang Bukan Berasal dari Indonesia

5 Fakta Unik Mee Bandung – Ada hidangan yang namanya mirip dengan sebuah nama kota di Indonesia. Faktanya hidangan tersebut justru bukan berasal dari Indonesia. Lantas darimana asalnya? Pemilihan nama, baik untuk anak maupun hidangan biasanya memiliki makna sendiri. Bisa … Lanjutkan membaca

Ditulis pada fakta menarik, Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

5 Fakta Ayam Kodok

5 Fakta Ayam Kodok – Diadaptasi dari Eropa, ayam kodok jadi hidangan Natal yang spesial di Indonesia. Ada fakta unik di balik penamaan ‘Ayam Kodok’ dan filosofinya. Hari Natal kurang lengkap tanpa hidangan spesial. Setiap negara punya hidangan Natal tersendiri. … Lanjutkan membaca

Ditulis pada fakta menarik, Kuliner | Tag , , , | Tinggalkan komentar

Cara Menyimpan Cabai Agar tetap Segar dan Tahan Lama

Cara Menyimpan Cabai – Cabai adalah bahan dapur yang sering di gunakan dalam berbagai masakan, tetapi mudah layu dan membusuk jika tidak di simpan dengan benar. Banyak orang mencuci dan membuang tangkainya sbelum menyimpan, padahal cara ini justru mempercepatkan pembusukan. … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag | Tinggalkan komentar

10 Kuliner Ekstrem Indonesia yang Menantang Selera Petualang

10 Kuliner Ekstrem Indonesia, sebagai negara yang kaya akan budaya dan tradisi, juga memiliki keanekaragaman kuliner yang tak kalah menarik. Namun, selain makanan yang lezat dan menggugah selera, ada juga kuliner ekstrem yang hanya dapat di nikmati oleh mereka yang … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Resep Pindang Patin: Hidangan Lezat Khas Nusantara

Resep Pindang Patin – Pindang patin adalah salah satu hidangan khas Nusantara yang menggugah selera. Dengan rasa asam segar dan gurih, pindang patin sering dijadikan menu andalan di berbagai daerah, terutama di Sumatera Selatan, tempat asal hidangan ini. Ikan patin … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Puasnya Menyantap Iga Bakar Jumbo di Lumajang, Segede Apa?

Menyantap Iga Bakar – Lumajang, sebuah kota yang terletak di provinsi Jawa Timur, tidak hanya di kenal dengan keindahan alamnya, tetapi juga kulinernya yang menggugah selera. Salah satu sajian yang kini sedang menjadi perbincangan hangat di kalangan wisatawan dan pecinta … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Mengenal Bakso Tahu Jun, Kuliner Bogor yang Terkenal Nikmat

Kuliner Bogor – Jika Anda sedang berada di Bogor dan mencari kuliner lezat yang khas, Bakso Tahu Jun bisa menjadi pilihan yang tak boleh dilewatkan. Kuliner yang satu ini memiliki tempat istimewa di hati para pecinta kuliner, baik dari lokal … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Makanan Eksotik Ini Disebut Mirip Alien dari Luar Angkasa

Makanan Eksotik – Bentuknya yang tak umum dan berbeda. Beberapa makanan dan buah ini di sebut mirip alien dari luar angkasa. Alien merupakan istilah serapan yang di artikan sebagai mahkluk asing. Alien di gambarkan sebagai mahkluk dengan bentuk aneh bahkan … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Kue Labubu yang Lucu dan Menggoda, Tapi Harganya? Bisa Bikin Kejang-kejang!

Labubu Lucu – Kue Labubu, siapa sih yang gak tahu atau belum pernah denger soal camilan satu ini? Mungkin lo sering lihat di media sosial, dengan tampilannya yang menggemaskan dan warnanya yang bikin siapa aja pengen ngemil. Nah, tapi jangan … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar

Menikmati Sajian Kuliner Khas Melayu di Kedai Kopi Bengkalis Pekanbaru

Kuliner Khas Melayu – Kuliner khas Melayu semakin menarik perhatian. Terutama bagi mereka yang ingin merasakan sensasi sarapan dengan cita rasa tradisional. Di Pekanbaru, sejumlah kedai kopi mulai menawarkan berbagai hidangan khas yang menjadi favorit di pagi hari. Seperti roti … Lanjutkan membaca

Ditulis pada Kuliner | Tag , , | Tinggalkan komentar